Ikuti Kami

Kajian

Tafsir Surah al-Jatsiyah ayat 30: Bekerja Sebagai Bentuk Keimanan

Al Quran Sebagai Mukjizat Terbesar Rasulullah saw

BincangMuslimah.Com – Tafsir surah Al-Jatsiyah ayat 30 memberikan panduan yang jelas tentang pentingnya kerja yang baik bagi seorang Muslim. Manusia adalah makhluk yang bekerja homo faber, bahkan manusia tidak akan mendapatkan suatu apa pun kecuali apa yang diusahakannya.

Umat Muslim bekerja hendaknya berada dalam bingkai keimanan kepada Allah SWT dengan penuh kesungguhan dan niat yang ikhlas, karena bekerja merupakan bagian dari memenuhi tanggung jawab sebagai khalifah di muka bumi.

Bekerja dalam perspektif islam

Bekerja dalam perspektif islam merupakan suatu kewajiban agama yang menyeluruh atas setiap muslim (bersifat individual / fardhu ’ain) yang mampu bekerja untuk mencapai kebahagiaan individu, keluarga dan masyarakat. Ayat-ayat tentang keimanan selalu mengikuti dengan ayat-ayat kerja demikian pula sebaliknya. Seperti ayat-ayat “Orang-orang yang beriman diikuti dengan ayat: “Dan mereka yang beramal saleh”. Keterkaitan ayat-ayat tersebut memberikan pengertian bahwa takwa merupakan dasar utama kerja. Apapun bentuk dan jenis pekerjaan, maka takwa merupakan petunjuknya. Allah berfirman dalam Qs.Al-jatsiyah[45]: 30

فَاَمَّا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا وَعَمِلُوا الصّٰلِحٰتِ فَيُدْخِلُهُمْ رَبُّهُمْ فِيْ رَحْمَتِهٖۗ ذٰلِكَ هُوَ الْفَوْزُ الْمُبِيْنُ

“Adapun orang-orang yang beriman dan beramal saleh, Tuhan akan memasukkan mereka ke dalam rahmat-Nya (surga). Itulah kemenangan yang nyata.”

Istilah ‘amal‘ dalam tafsir surah al-Jatsiyah ayat 30 memiliki cakupan yang sangat luas. Ia merujuk pada semua tindakan manusia, baik yang bermakna ibadah maupun aktivitas sehari-hari. Tidak hanya ibadah ritual seperti shalat dan puasa, amal saleh juga meliputi tindakan kebaikan dalam kehidupan sehari-hari, termasuk usaha mencari nafkah untuk memenuhi kebutuhan diri dan keluarga.

Tafsir Ibnu Katsir

Imam Ibnu Katsir dalam Tafsir Al-quran Al-adzim, ayat 30 surah al-Jatsiyah menjelaskan bahwa Setiap perbuatan akan tercatat dan mendapat hisab di hadapan Allah. Ibnu Katsir mengingatkan bahwa dalam setiap amal perbuatan, niat yang ikhlas dan usaha yang sungguh-sungguh menjadi kunci utama.

Baca Juga:  Pendapat Ulama tentang Hukum Lukisan dan Patung

Oleh karena itu, penting bagi setiap orang untuk selalu menjaga niat dan menjalankan amal sesuai dengan syariat Islam. Lebih lanjut, Ibnu Katsir menjelaskan bahwa bagi mereka yang beriman dan senantiasa berbuat baik, Allah SWT telah menyiapkan balasan yang sangat besar. Orang-orang yang beriman dan beramal saleh akan mendapatkan tempat yang mulia di sisi Allah SWT, yaitu Surga. (Tafsir Al-Qur’an al-Adzim, 5/250).

Dengan demikian,  Ayat ini menekankan bahwa keimanan dan amal saleh harus menjadi landasan utama dalam bekerja dan dalam setiap aktivitas .

Rekomendasi

Tafsir Penciptaan Perempuan menurut Muhammad Abduh

perempuan hak memilih pasangan perempuan hak memilih pasangan

Tidak Hanya Perempuan, Laki-laki pun Harus Menahan Pandangan

Menjaga Keharmonisan Rumah Tangga Menjaga Keharmonisan Rumah Tangga

Tafsir Al-Baqarah 187: Kiat Menjaga Keharmonisan Rumah Tangga menurut Islam

Hubungan Gender dan Tafsir Agama Menurut Quraish Shihab

Ditulis oleh

1 Komentar

1 Comment

Komentari

Terbaru

puasa asyura bulan muharram puasa asyura bulan muharram

Keutamaan Puasa Asyura di Bulan Muharram

Ibadah

Ketika Harapan Orang Tua Berkamuflase Menjadi Ekspektasi Tinggi: Anak Berprestasi, tapi Tidak Bahagia Ketika Harapan Orang Tua Berkamuflase Menjadi Ekspektasi Tinggi: Anak Berprestasi, tapi Tidak Bahagia

Ketika Harapan Orang Tua Berkamuflase Menjadi Ekspektasi Tinggi: Anak Berprestasi, tapi Tidak Bahagia

Keluarga

Amalan-Amalan di Hari Asyura Amalan-Amalan di Hari Asyura

Amalan-Amalan di Hari Asyura

Ibadah

Mengenal Dua Belas Nama Surah Al-Fatihah Mengenal Dua Belas Nama Surah Al-Fatihah

Mengenal Dua Belas Nama Surah Al-Fatihah

Kajian

Jasmin Akter: Atlet Kriket Muslimah dari Rohingya Jasmin Akter: Atlet Kriket Muslimah dari Rohingya

Jasmin Akter: Atlet Kriket Muslimah dari Rohingya

Muslimah Talk

Dua Syarat Penting saat Mengembalikan Harta Anak Yatim Dua Syarat Penting saat Mengembalikan Harta Anak Yatim

Dua Syarat Penting saat Mengembalikan Harta Anak Yatim

Kajian

Konsekuensi bagi Orang yang Tidak Membayar Hutang di dalam Islam Konsekuensi bagi Orang yang Tidak Membayar Hutang di dalam Islam

Konsekuensi Orang yang Tidak Membayar Hutang di dalam Islam

Kajian

Pandangan Ibnu Rusyd Tentang Sosok Perempuan Pandangan Ibnu Rusyd Tentang Sosok Perempuan

Afra binti Ubayd: Ibu dari Para Pejuang Syariat Islam

Muslimah Talk

Trending

puasa istri dilarang suami puasa istri dilarang suami

Kritik Nabi kepada Laki-laki yang Suka Main Kasar pada Perempuan

Kajian

Zainab binti Khuzaimah Zainab binti Khuzaimah

Ummu Kultsum; Putri Rasulullah yang Diperistri Utsman bin Affan

Muslimah Talk

Doa yang Dipanjatkan Fatimah az-Zahra pada Hari Senin Doa yang Dipanjatkan Fatimah az-Zahra pada Hari Senin

Doa yang Dipanjatkan Fatimah az-Zahra pada Hari Senin

Ibadah

Hukum Menalak Istri saat Mabuk Hukum Menalak Istri saat Mabuk

Hukum Menalak Istri saat Mabuk

Kajian

menyantuni anak yatim muharram menyantuni anak yatim muharram

Keutamaan Menyantuni Anak Yatim Di Bulan Muharram

Kajian

Beberapa Kesunahan 10 Muharram Beberapa Kesunahan 10 Muharram

Lima Amalan yang Dianjurkan di Bulan Muharram

Ibadah

puasa asyura bulan muharram puasa asyura bulan muharram

Keutamaan Puasa Asyura di Bulan Muharram

Ibadah

Depresi Tidak Punya Anak, Baca Doa Ini agar Cepat Diberi Keturunan Depresi Tidak Punya Anak, Baca Doa Ini agar Cepat Diberi Keturunan

Depresi Tidak Punya Anak, Baca Doa Ini agar Cepat Diberi Keturunan

Ibadah

Connect