Ikuti Kami

Ibadah

Ini 5 Syarat Sah Shalat yang Harus Kamu Tahu

syarat sah shalat
Source: Gettyimages.com

BincangMuslimah.Com – Syarat-syarat shalat harus terpenuhi sebelum melaksanakan shalat. Menurut syara’, syarat sah shalat merupakan sesuatu yang menjadi landasan keabsahan shalat. Maka tidak sah jika sebelum shalat kita belum memenuhi syarat-syarat tersebut.

Dalam kitab Fathul Qarib, Sheikh Muhammad bin Qasim al-Ghazziy (918 H / 1512 M) menjelaskan terdapat lima syarat sah shalat yang wajib dipenuhi sebelum mendirikan shalat, di antaranya:

Pertama, sucinya anggota tubuh dari hadas kecil atau besar dengan melakukan wudhu atau mandi besar. Selain sucinya anggota tubuh, begitu juga pakaian, badan dan juga tempat shalat harus suci dari najis. Adapun orang yang tidak menemukan dua alat bersuci, yakni air dan debu, maka shalatnya sah serta wajib untuk mengulangi.

Kedua, menutupi aurat. Yakni dengan kain yang sekiranya dapat menutupi warna kulit meskipun sendirian dan di kegelapan. Menutup aurat wajib dengan pakaian yang suci. Adapun aurat laki-laki adalah anggota antara pusar dan lutut, sedang aurat perempuan dalam shalat adalah anggota tubuh selain wajah dan dua telapak tangan baik bagian luar dan dalam hingga dua pergelangan tangan.

Ketiga, mendirikan shalat di atas tempat yang suci. Maka tidak sah shalat seseorang yang sebgain badan atau pakaiannya menyentuh najis, baik saat berdiri, duduk, rukuk, atau sujud.

Keempat, mengetahui masuknya waktu shalat atau memiliki persangkaan akan masuknya waktu shalat dengan berijtihad atau berusaha mencari tahu. Jika melakukan shalat dengan tanpa hal tersebut maka shalatnya tidak sah meskipun sebenarnya tepat waktu.

Kelima, menghadap kiblat yakni ka’bah. Ka’bah dinamakan kiblat karena seseorang yang shalat menghadap kepadanya dan dinamakan KaKbah karena tingginya. Menghadap kiblat menggunakan dada adalah syarat bagi orang yang mampu melakukannya.

Baca Juga:  Ramai Kegaduhan Fans K-POP di Space Twitter, Ini Larangan Fanatik dalam Islam

Menurut Syeikh al-Ghazi, diperbolehkan tidak menghadap kiblat dalam dua keadaan, yakni saat ketakutan yang sangat, seperti dalam keadaan perang baik shalat sunnah atau fardhu. Kemudian yang kedua ketika shalat sunnah saat sedang safar atau dalam perjalanan di atas kendaraan. Saat sujud dan rukuk cukup dengan membungkukkan badan, di mana sujud harus lebih rendah daripada rukuk.

Rekomendasi

18 Rukun yang Wajib Dipenuhi dalam Shalat

istihadhah shalat sunah fardhu istihadhah shalat sunah fardhu

Lakukan Sujud Sahwi Jika Tinggalkan Enam Sunnah Ab’ad Ini dalam Shalat

Sha;at saat gempa Sha;at saat gempa

Shalat saat Gempa, Lanjutkan atau Selamatkan Diri?

Yang sering luput dari perhatian adalah bahwa dagu juga termasuk dari aurat sehingga harus wajib ditutupi ketika shalat.   Yang sering luput dari perhatian adalah bahwa dagu juga termasuk dari aurat sehingga harus wajib ditutupi ketika shalat.  

Apakah Dagu Perempuan Wajib Ditutupi Ketika Shalat?

Ditulis oleh

Pengajar di Pondok Pesantren Nurun Najah Pasuruan

1 Komentar

1 Comment

Komentari

Terbaru

Konsekuensi bagi Orang yang Tidak Membayar Hutang di dalam Islam Konsekuensi bagi Orang yang Tidak Membayar Hutang di dalam Islam

Konsekuensi Orang yang Tidak Membayar Hutang di dalam Islam

Kajian

Pandangan Ibnu Rusyd Tentang Sosok Perempuan Pandangan Ibnu Rusyd Tentang Sosok Perempuan

Afra binti Ubayd: Ibu dari Para Pejuang Syariat Islam

Muslimah Talk

menyantuni anak yatim muharram menyantuni anak yatim muharram

Keutamaan Menyantuni Anak Yatim Di Bulan Muharram

Kajian

Alasan Mengapa Kita Membela Palestina Alasan Mengapa Kita Membela Palestina

Alasan Mengapa Kita Membela Palestina

Muslimah Talk

Sering Lupa dan Bingung Usai Melahirkan? Bisa Jadi Ibu Tengah Hadapi Mom Brain Sering Lupa dan Bingung Usai Melahirkan? Bisa Jadi Ibu Tengah Hadapi Mom Brain

Sering Lupa dan Bingung Usai Melahirkan? Bisa Jadi Ibu Tengah Hadapi Mom Brain

Muslimah Talk

Al-Hafizhah Karimah al-Marwaziyah: Perempuan yang Menghabiskan Masa Hidupnya Dengan Keilmuan Al-Hafizhah Karimah al-Marwaziyah: Perempuan yang Menghabiskan Masa Hidupnya Dengan Keilmuan

Al-Hafizhah Karimah al-Marwaziyah: Perempuan yang Menghabiskan Masa Hidupnya Dengan Keilmuan

Muslimah Talk

Iddah dan Ihdad bagi Perempuan Pekerja Iddah dan Ihdad bagi Perempuan Pekerja

Iddah dan Ihdad bagi Perempuan Pekerja

Kajian

Amalan tahun baru Islam Amalan tahun baru Islam

Amalan yang Dianjurkan Sambut Tahun Baru Islam

Ibadah

Trending

puasa istri dilarang suami puasa istri dilarang suami

Kritik Nabi kepada Laki-laki yang Suka Main Kasar pada Perempuan

Kajian

Zainab binti Khuzaimah Zainab binti Khuzaimah

Ummu Kultsum; Putri Rasulullah yang Diperistri Utsman bin Affan

Muslimah Talk

Doa yang Dipanjatkan Fatimah az-Zahra pada Hari Senin Doa yang Dipanjatkan Fatimah az-Zahra pada Hari Senin

Doa yang Dipanjatkan Fatimah az-Zahra pada Hari Senin

Ibadah

Hukum Menalak Istri saat Mabuk Hukum Menalak Istri saat Mabuk

Hukum Menalak Istri saat Mabuk

Kajian

menyantuni anak yatim muharram menyantuni anak yatim muharram

Keutamaan Menyantuni Anak Yatim Di Bulan Muharram

Kajian

Dalil Perempuan Tidak Perlu Menutup Wajahnya Dalil Perempuan Tidak Perlu Menutup Wajahnya

Dalil Perempuan Tidak Perlu Menutup Wajahnya

Kajian

Cerita Para Selebgram Muslimah yang Inspiratif

Muslimah Daily

Beberapa Kesunahan 10 Muharram Beberapa Kesunahan 10 Muharram

Lima Amalan yang Dianjurkan di Bulan Muharram

Ibadah

Connect