Ikuti Kami

Ibadah

Doa Ketika Masuk Pasar

doa masuk pasar
pinterest.com

BincangMuslimah.Com – Islam menempatkan pasar pada kedudukan penting dalam perekonomian umat. Karena itu, dalam fikih muamalah banyak kita dapati bagaimana Islam mengatur perniagaan. Apalagi pada prakteknya, Rasulullah dan para sahabat merupakan orang yang berniaga di dalam pasar. Namun, pasar bisa menjadi tempat yang penuh tipu daya jika tidak dibarengi dengan kejujuran. Oleh karena itu, kita dianjurkan untuk membaca doa ketika masuk pasar.

Terdapat dua riwayat hadis tentang doa yang Rasulullah panjatkan ketika hendak masuk pasar. Doa pertama adalah doa yang diriwayatkan oleh Imam Hakim dalam kitab al-Mustadrak berikut ini:

ٌلَا إِلَهَ إِلَّا اللَّهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيْكَ لَهُ، لَهُ  الْمُلْكُ وَلَهُ الْحَمْدُ يُحْيِى وَيُمِيْتُ وَهُوَ حَيٌّ لَايَمُوْتُ بِيَدِهِ الْخَيْرُ وَهُوَ عَلَى كُلِّ شَيِئٍ قَدِيْر

Laailaaha illaallaahu wahdahu laa syariikalah, lahul mulku walahul hamdu yuhyi wa yumitu wa huwa hayyun laa yamuut, bi yadihil khairu wa huwa ‘alaa kulli syain qadiir.

Artinya; Tidak ada Tuhan yang berhak disembah kecuali Allah, yang tidak ada sekutu bagi-Nya, bagi-Nya kerajaan dan bagi-Nya segala puji. Dia yang menghidupkan dan mematikan dan Dia Maha Hidup lagi Tidak Akan Mati. Atas kekuasaan-Nya segala kebaikan dan Dia atas segala sesuatu Maha Kuasa. 

Rasulullah mengatakan bahwa barang siapa yang membaca doa ini ketika hendak memasuki pasar, maka Allah akan menetapkan baginya berjuta-juta kebaikan dan menghapuskan berjuta-juta kesalahan serta akan mengangkat berjuta-juta derajatnya.

Kedua, doa yang diriwayatkan oleh Buraidah ra dalam kitab Al-Adzkar karya Imam Nawawi. Yaitu doa berikut ini;

بِسْمِ اللَّهِ اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ خَيْرَ هَذِهِ السُّوْقِ وَخَيْرَ مَا فِيْهَا وَأَعُوْذُ بِكَ مِنْ شَرِّهَا وَشَرِّ مَا فِيْهَا اللَّهُمَّ إِنِّي أَعُوْذُبِكَ أَنْ أُصِيْبَ فِيْهَا يَمِيْنًا فَاجِرَةً أوْ صَفْقَةً خَاسِرَةً

Baca Juga:  Hak dan Kewajiban Suami Istri yang Wajib Diketahui Bersama

Bismillah allahumma innii as-aluka khaira hadzihis suuqi wa khaira maa fiihaa, wa’adzubika min syarriha wa syarri maa fiihaa, Allahumma inni a’udzubika an ushiba fiihaa yamiinan faajiratan shafqatan khasiratan

Artinya; Dengan menyebut nama Allah, Ya Allah aku memohon kepada-Mu dari pasar ini dan kebaikan apa yang ada di dalamnya dan aku berlindung pada-Mu dari keburukannya dan apa yang ada di dalamnya, ya Allah sungguh aku berlindung kepada-Mu dari sumpah palsu dan hasil yang merugikan.

Rekomendasi

Doa agar Terhindar dari Bisikan Setan Doa agar Terhindar dari Bisikan Setan

Doa agar Terhindar dari Bisikan Setan

Doa yang Diajarkan Nabi kepada Abu Bakar untuk Diamalkan Sehari-hari

Depresi Tidak Punya Anak, Baca Doa Ini agar Cepat Diberi Keturunan Depresi Tidak Punya Anak, Baca Doa Ini agar Cepat Diberi Keturunan

Depresi Tidak Punya Anak, Baca Doa Ini agar Cepat Diberi Keturunan

Membaca zikir sepuluh dzulhijjah Membaca zikir sepuluh dzulhijjah

Ini Doa Akhir Tahun Menurut Syekh Abdul Hamid bin Muhammad Ali Kudus

Ditulis oleh

Komentari

Komentari

Terbaru

Namaku Perempuan: Film yang Mengubah Cerita Menjadi Sumber Pengetahuan Namaku Perempuan: Film yang Mengubah Cerita Menjadi Sumber Pengetahuan

Namaku Perempuan: Film yang Mengubah Cerita Menjadi Sumber Pengetahuan

Berita

Melindungi Anak dari Pelecehan: Pentingnya Mengenalkan Bagian Tubuh Pribadi Sejak Kecil Melindungi Anak dari Pelecehan: Pentingnya Mengenalkan Bagian Tubuh Pribadi Sejak Kecil

Melindungi Anak dari Pelecehan: Pentingnya Mengenalkan Bagian Tubuh Pribadi Sejak Kecil

Keluarga

Darah nifas 60 hari Darah nifas 60 hari

Benarkah Darah Nifas Lebih dari 60 Hari Istihadhah?

Kajian

Nikah Siri : Pernikahan yang Sangat Rentan tapi Masih Sering Terjadi Nikah Siri : Pernikahan yang Sangat Rentan tapi Masih Sering Terjadi

Nikah Siri : Pernikahan yang Sangat Rentan tapi Masih Sering Terjadi

Kajian

Darah Haid yang Terputus-putus Darah Haid yang Terputus-putus

Rumus Menghitung Darah Haid yang Terputus-putus

Kajian

Darah Kuning Larangan bagi Perempuan Istihadhah Darah Kuning Larangan bagi Perempuan Istihadhah

Apakah Darah Kuning dan Hitam Disebut Darah Haid?

Kajian

flek cokelat sebelum haid flek cokelat sebelum haid

Muncul Flek Coklat sebelum Haid, Bolehkah Shalat?

Kajian

Kasus Penculikan Anak: Refleksi untuk Melindungi Anak dari Kejahatan Kasus Penculikan Anak: Refleksi untuk Melindungi Anak dari Kejahatan

Kasus Penculikan Anak: Refleksi untuk Melindungi Anak dari Kejahatan

Keluarga

Trending

Darah nifas 60 hari Darah nifas 60 hari

Benarkah Darah Nifas Lebih dari 60 Hari Istihadhah?

Kajian

flek cokelat sebelum haid flek cokelat sebelum haid

Muncul Flek Coklat sebelum Haid, Bolehkah Shalat?

Kajian

Darah Kuning Larangan bagi Perempuan Istihadhah Darah Kuning Larangan bagi Perempuan Istihadhah

Apakah Darah Kuning dan Hitam Disebut Darah Haid?

Kajian

Peran Perempuan di Balik Sumpah Pemuda sampai Lahirnya Kongres Perempuan

Kajian

masa iddah hadis keutamaan menikah masa iddah hadis keutamaan menikah

Nikah Siri Sah dalam Islam? Ini Kata Pakar Perbandingan Mazhab Fikih

Keluarga

Darah Haid yang Terputus-putus Darah Haid yang Terputus-putus

Rumus Menghitung Darah Haid yang Terputus-putus

Kajian

ratu safiatuddin pemimpin perempuan ratu safiatuddin pemimpin perempuan

Ratumas Sina, Pahlawan Perempuan dari Jambi

Khazanah

Cerita Seru Serba-Serbi Mondok: Selamat Hari Santri!!!

Diari

Connect