Ikuti Kami

Video

Bincang Ramadhan ; Empat Manfaat Puasa Perspektif Medis

BincangMuslimah.Com – Assalamu’alaikum. Hai, Sahabat Bincang Muslimah.

Selama ini, untuk menjawab pertanyaan apakah puasa memiliki manfaat dari perspektif kesehatan, sebagian dari kita yang biasa mengujarkan kajian agama menggunakan dalil yang dinyatakan sebagai hadis Nabi Saw,

صوموا تصحوا

“berpuasalah kamu, maka kamu akan menjadi sehat”

Hadis yang diriwayatkan oleh Imam Ahmad, Ibn Sunni, dan al-Thabarani ini masih diperdebatkan kesahihannya. Setelah menelusuri literatur yang setema dengan hadis di atas, ternyata hadis ini adalah hadis lemah (dha’if), ada pula yang menyatakan palsu (mawdhu’). Meski dinilai lemah, karena tidak berkaitan langsung dengan persoalan hukum, beberapa ulama masih menggunakan hadis ini sebagai dalil manfaat puasa bagi kesehatan.

Al-Munawi dalam Faydh al-Qadiir mengutip al-Harali memberikan penjelasan tentang hadis ini sebagai berikut: Hadis ini menunjukkan bahwa orang yang berpuasa memperoleh manfaat positif bagi tubuh dan kesehatannya. Ia juga memperolah kenikmatan yang berlimpah dengan pahala yang besar di akhirat.

Dari penjelasan diatas, kita boleh jadi bertanya apakah dengan semakin majunya penelitian medis dibandingkan masa lalu, apakah puasa benar-benar memberikan manfaat buat tubuh? Kalau benar-benar memberi manfaat, mengapa Nabi Saw. justru memerintahkan umatnya cepat berbuka puasa disaat waktu berbuka telah tiba?

Nah, pada video kali ini Ustadzah Vanny Rosa Marini, S.Sos. mencoba memberikan argumen lain dari perspektif medis dengan mengutip buku “Hikmah Puasa Perspektif Hadis dan Medis” yang ditulis oleh dr. Agus Rahmadi bekerjasama dengan tim kajian hadis el-Bukhari Insitute.

Wallahu a’lam. Semoga bermanfaat, Wassalamu’alaikum wr wb.

Baca Juga:  Bincang Shalat: Apakah Henna Sah untuk Shalat??!

Rekomendasi

Niat puasa malam hari Niat puasa malam hari

Mengapa Niat Puasa Boleh Dilakukan sejak Malam Hari?

keberkahan orang makan sahur keberkahan orang makan sahur

Keberkahan untuk Orang Makan Sahur

Pesan Stiker Makanan Puasa Pesan Stiker Makanan Puasa

Hukum Kirim Pesan Stiker Makanan Saat Puasa

Lupa Niat Puasa Ramadhan Lupa Niat Puasa Ramadhan

Bagaimana Jika Lupa Niat Puasa Ramadhan? Begini Pendapat 4 Mazhab!

Ditulis oleh

Redaksi bincangmuslimah.com

Komentari

Komentari

Terbaru

Sekilas tentang Sholihah Wahid Hasyim, Ibunda Gusdur

Kajian

Definisi anak menurut hukum Definisi anak menurut hukum

Definisi Anak Menurut Hukum, Umur Berapa Seorang Anak Dianggap Dewasa?

Kajian

Beauty Previllege terobsesi kecantikan Beauty Previllege terobsesi kecantikan

Beauty Previllege akan Menjadi Masalah Ketika Terobsesi dengan Kecantikan

Diari

Perilaku Rendah Hati alquran Perilaku Rendah Hati alquran

Tiga Contoh Perilaku Rendah Hati yang Diajarkan dalam Alquran

Muslimah Daily

Langkah mengesahkan Pernikahan Siri Langkah mengesahkan Pernikahan Siri

Langkah Hukum Mengesahkan Pernikahan Siri

Kajian

puasa syawal senilai setahun puasa syawal senilai setahun

Alasan Mengapa Puasa Syawal Senilai Puasa Setahun

Kajian

Metode Nabi Muhammad Metode Nabi Muhammad

Tiga Langkah Membina Generasi Berkualitas bagi Perempuan Karir

Keluarga

Tiga Hal Ini Perlu Ditekankan agar Pernikahan Menjadi Sakinah

Keluarga

Trending

doa terhindar dari keburukan doa terhindar dari keburukan

Doa yang Diajarkan Rasulullah kepada Aisyah agar Terhindar Keburukan

Ibadah

Surat Al-Ahzab Ayat 33 Surat Al-Ahzab Ayat 33

Tafsir Surat Al-Ahzab Ayat 33; Domestikasi Perempuan, Syariat atau Belenggu Kultural?

Kajian

Laksminingrat tokoh emansipasi indonesia Laksminingrat tokoh emansipasi indonesia

R.A. Lasminingrat: Penggagas Sekolah Rakyat dan Tokoh Emansipasi Pertama di Indonesia

Muslimah Talk

Mahar Transaksi Jual Beli Mahar Transaksi Jual Beli

Tafsir Surat An-Nisa Ayat 4; Mahar Bukan Transaksi Jual Beli

Kajian

Doa berbuka puasa rasulullah Doa berbuka puasa rasulullah

Beberapa Macam Doa Berbuka Puasa yang Rasulullah Ajarkan

Ibadah

Definisi anak menurut hukum Definisi anak menurut hukum

Definisi Anak Menurut Hukum, Umur Berapa Seorang Anak Dianggap Dewasa?

Kajian

Hukum Sulam Alis dalam Islam

Muslimah Daily

Perilaku Rendah Hati alquran Perilaku Rendah Hati alquran

Tiga Contoh Perilaku Rendah Hati yang Diajarkan dalam Alquran

Muslimah Daily

Connect