Ikuti Kami

Ibadah

Doa yang Dipanjatkan Fatimah az-Zahra pada Hari Senin

pingsan Wajib Mengqadha shalat

BincangMuslimah.Com – Sayyidah Fatimah az-Zahrah merupakan putri bungsu kesayangan Rasulullah Saw. Terdapat beberapa riwayat dimana Nabi Muhammad mengajarkan doa-doa kepada putrinya itu. Salah satunya adalah doa-doa yang ditemukan dalam Shahifah Fathimiyyah tentang doa yang dipanjatkan pada hari tertentu. Seperti doa yang dipanjatkan pada hari senin berikut ini

اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ قُوَّةً فِي عِبَادَتِكَ وَتَبَصُّرًا فِي كِتَابِكَ، وَفَهْمًا فِي حُكْمِكَ، اللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ وَآلِ مُحَمَّدٍ، وَلَاتَجْعَلِ الْقُرْآنَ بِنَا مَاحِلًا، وَالصِّرَاطَ زَائِلًا، وَمُحَمَّدًا صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَآلِهِ عَنَّا مُوَلِّيًا

Allahumma inni as’aluka quwwatan fii ‘ibaadatika, wa tabash-shuran fi kitaabika, wa fahman fii hukmika, allahumma shalli ‘ala muhammadin wa ‘aali muhammadin, wa laa taj’alil qur’ana binaa mahilan, wash-shiraatha zaa’ilan, wa muhammadan shalla allahu ‘alaihi ‘anna muwalliyan

Artinya; Ya Allah, aku memohon kekuatan dalam beribadah kepada-Mu. Ya Allah, sampaikan shalawat kepada Nabi Muhammad Saw dan keluarganya dan jangan Engkau biarkan kami tergelincir di shirat (jembatan) dan jangan Engkau buat Nabi Muhammad Saw berpaling dari kami.

Doa dalam kitab tersebut beberapa ada yang shahih dan diriwayatkan dalam kitab Shahih Bukhari dan Muslim, namun banyak pula doa-doa yang belum dapat ditelusuri rantai sanadnya. Seperti doa di atas, namun boleh saja berdoa dengan doa tersebut sebab kandungan doa tersebut tidak bertentangan dengan ajaran Islam. Wallahu’alam.

*Artikel ini pertama kali dimuat di BincangSyariah.Com

Baca Juga:  Alasan Rasulullah Menolak Putrinya Dipoligami Sayyidina Ali

Rekomendasi

Doa Nabi Adam dan Siti Hawa saat Meminta Ampunan kepada Allah

doa baru masuk islam doa baru masuk islam

Doa yang Diajarkan Rasulullah pada Seseorang yang Baru Masuk Islam

Doa Nabi Yunus Ketika Terombang-ambing di Lautan

Syarat-syarat dikabulkannya doa Syarat-syarat dikabulkannya doa

Fungsi dan Syarat-syarat Dikabulkannya Doa  

Ditulis oleh

Sarjana Studi Islam dan Peneliti el-Bukhari Institute

Komentari

Komentari

Terbaru

Sekjen IIFA: Syariat Islam Terbentuk Dari Fondasi Kemaslahatan Sekjen IIFA: Syariat Islam Terbentuk Dari Fondasi Kemaslahatan

Sekjen IIFA: Syariat Islam Terbentuk Dari Fondasi Kemaslahatan

Berita

Prof. Dr. Nasaruddin Umar: Syariah Bukan fenomena Agama Tetapi Fenomena Ekonomi Juga Prof. Dr. Nasaruddin Umar: Syariah Bukan fenomena Agama Tetapi Fenomena Ekonomi Juga

Prof. Dr. Nasaruddin Umar: Syariah Bukan fenomena Agama Tetapi Fenomena Ekonomi Juga

Berita

Prof. Dr. Phil. Kamaruddin Amin, M.A. : SHARIF 2024 Membahas Prinsip Syariah yang inklusif Prof. Dr. Phil. Kamaruddin Amin, M.A. : SHARIF 2024 Membahas Prinsip Syariah yang inklusif

Prof. Dr. Phil. Kamaruddin Amin, M.A. : SHARIF 2024 Membahas Prinsip Syariah yang inklusif

Berita

Apakah Komentar Seksis Termasuk Pelecehan Seksual?

Diari

Jangan Insecure, Mari Bersyukur

Muslimah Daily

Pentingnya Self Love Bagi Perempuan Muslim

Diari

Mengenal Ingrid Mattson, Cendekiawan Muslimah dari Barat Mengenal Ingrid Mattson, Cendekiawan Muslimah dari Barat

Mengenal Ingrid Mattson, Cendekiawan Muslimah dari Barat

Muslimah Talk

anjuran menghadapi istri haid anjuran menghadapi istri haid

Haid Tidak Stabil, Bagaimana Cara Menghitung Masa Suci dan Masa Haid?

Ibadah

Trending

Jangan Insecure, Mari Bersyukur

Muslimah Daily

anjuran menghadapi istri haid anjuran menghadapi istri haid

Haid Tidak Stabil, Bagaimana Cara Menghitung Masa Suci dan Masa Haid?

Ibadah

Siapa yang Paling Berhak Memasukkan Jenazah Perempuan Ke Kuburnya?

Ibadah

keadaan dibolehkan memandang perempuan keadaan dibolehkan memandang perempuan

Adab Perempuan Ketika Berbicara dengan Laki-Laki

Kajian

Pentingnya Self Love Bagi Perempuan Muslim

Diari

Sya’wanah al-Ubullah: Perempuan yang Gemar Menangis Karena Allah

Muslimah Talk

anak yatim ayah tiri luqman hakim mengasuh dan mendidik anak anak yatim ayah tiri luqman hakim mengasuh dan mendidik anak

Hukum Orangtua Menyakiti Hati Anak

Keluarga

ayat landasan mendiskriminasi perempuan ayat landasan mendiskriminasi perempuan

Manfaat Membaca Surat Al-Waqiah Setiap Hari

Ibadah

Connect