Ikuti Kami

Ibadah

Sunnah Baca Doa Ini di Akhir Witir Sebelum Salam

BincangMuslimah.Com – Terdapat beberapa doa yang disebutkan dalam riwayat yang mana sunnah dibaca setelah membaca bacaan tahiyat akhir dan sebelum salam. Salah satunya dijelaskan dalam kitab shahih Abu Daud, kesunnahan membaca doa berikut ini pada akhir witir sebelum salam.

أَعُوْذُ بِرِضَاكَ مِنْ سَخَطِكَ وَأَعُوْذُبِكَ بِمُعَافَتِكَ مِنْ عُقُوْبَتِكَ وَأَعُوْذُبِكَ مِنْكَ لَاأُحْصِي ثَنَاءً عَلَيْكَ أَنْتَ كَمَا أَثْنَيْتَ عَلَى نَفْسِكَ

A’uudzu bi ridhaaka min sakhathika wa a’uudzubika bi mu’aafatika min ‘uquubatika wa a’uudzubika minka laa uhshii tsanaa-an ‘alaika anta kamaa atsnaita ‘alaa nafsika

Artinya; “Aku berlindung dengan keridhaan-Mu dari murka-Mu. Aku berlindung dengan ampunan-Mu dari siksaan-Mu. Dan aku berlindung kepada-Mu dari-Mu. Aku tidak akan membatasi pujian terhadap-Mu sebagaimana Engkau telah memuji diri-Mu” (H.R. Muslim)

Imam al-Munawi dalam Faidhul Qadir menjelaskan dalam doa ini disebutkan ‘aku berlindung kepada-Mu dari-Mu’ maksudnya adalah berlindung kepada rahmat-Mu dari ancaman-Mu dengan izin-Nya dan ketetapan-Nya. Sementara menurut Ibn Qayyim, maksudnya adalah berlindung dengan ampunan-Nya dari hukuman-Nya.

Doa ini sunnah dibaca sebelum salam di akhir shalat witir. Perlu diketahui, shalat witir merupakan sunnah yang Rasulullah mewasiatkannya pada Abu Hurairah agar tidak pernah ditinggalkan. Shalat witir adalah shalat yang dilakukan setelah shalat isya sebelum shalat subuh, dengan rakaat ganji. Shalat ini bisa dilakukan setelah shalat sunnah lainnya, seperti shalat tahajud dan shalat tarawih.

Baca Juga:  Sindiran Imam Ghazali Terhadap Orang yang Bermegahan Membangun Masjid

Rekomendasi

Ditulis oleh

Sarjana Studi Islam dan Peneliti el-Bukhari Institute

Komentari

Komentari

Terbaru

korban kdrt dapat perlindungan korban kdrt dapat perlindungan

Di Zaman Rasulullah, Korban KDRT yang Melapor Langsung Dapat Perlindungan

Kajian

tetangga beda agama meninggal tetangga beda agama meninggal

Bagaimana Sikap Seorang Muslim Jika Ada Tetangga Beda Agama yang Meninggal?

Kajian

Muslimah Shalat Tanpa Mukena, Sah atau Tidak? Muslimah Shalat Tanpa Mukena, Sah atau Tidak?

Sahkah Muslimah Shalat Tanpa Mukena? Simak Penjelasan Videonya!

Video

doa tak kunjung dikabulkan doa tak kunjung dikabulkan

Ngaji al-Hikam: Jika Doa Tak Kunjung Dikabulkan

Kajian

rasulullah melarang ali poligami rasulullah melarang ali poligami

Kala Rasulullah Melarang Ali bin Abi Thalib untuk Poligami

Khazanah

puasa syawal kurang enam puasa syawal kurang enam

Puasa Syawal Tapi Kurang dari Enam Hari, Bagaimana Hukumnya?

Kajian

orang tua beda agama orang tua beda agama

Bagaimana Sikap Kita Jika Orang Tua Beda Agama?

Khazanah

Nyi Hadjar Dewantara pendidikan Nyi Hadjar Dewantara pendidikan

Perjuangan Nyi Hadjar Dewantara dalam Memajukan Pendidikan Indonesia

Khazanah

Trending

perempuan titik nol arab perempuan titik nol arab

Resensi Novel Perempuan di Titik Nol Karya Nawal el-Saadawi

Diari

Fatimah az zahra rasulullah Fatimah az zahra rasulullah

Sayyidah Sukainah binti Al-Husain: Cicit Rasulullah, Sang Kritikus Sastra

Kajian

Laksminingrat tokoh emansipasi indonesia Laksminingrat tokoh emansipasi indonesia

R.A. Lasminingrat: Penggagas Sekolah Rakyat dan Tokoh Emansipasi Pertama di Indonesia

Muslimah Talk

Nyai Khoiriyah Hasyim mekkah Nyai Khoiriyah Hasyim mekkah

Nyai Khoiriyah Hasyim dan Jejak Perjuangan Emansipasi Perempuan di Mekkah

Kajian

Teungku Fakinah Teungku Fakinah

Zainab binti Jahsy, Istri Rasulullah yang Paling Gemar Bersedekah

Kajian

Mahar Transaksi Jual Beli Mahar Transaksi Jual Beli

Tafsir Surat An-Nisa Ayat 4; Mahar Bukan Transaksi Jual Beli

Kajian

Definisi anak menurut hukum Definisi anak menurut hukum

Definisi Anak Menurut Hukum, Umur Berapa Seorang Anak Dianggap Dewasa?

Kajian

nama bayi sebelum syukuran nama bayi sebelum syukuran

Hukum Memberi Nama Bayi Sebelum Acara Syukuran

Ibadah

Connect